GARUTSELATAN.NET - Mendidik dan Melatih Kecerdasan Budi Pekerti, Contoh Jawaban Latihan Pemahaman & Cerita Reflektif Pelatihan Mandiri Topik Merdeka Belajar Modul 4 Mendidik dan Melatih Kecerdasan Budi Pekerti.
Modul 4: Mendidik dan Melatih Kecerdasan Budi Pekerti |
Topik Merdeka Belajar, pemahaman gagasan dan prinsip pendidikan berdasarkan pemikiran KHD, pemahaman untuk memfasilitasi murid agar tumbuh sesuai dengan kodratnya, dan penerapan pembelajaran yang memerdekakan murid.
Sebelumnya Ibu/Bapak telah menyelsaikan proses Latihan Pemahaman dan Cerita Reflektif Modul 1, Modul 2, Modul 3, Modul 4 dan Post Test Modul 1, Modul 2, Modul 3 kali ini GSN bagikan kembali Contoh Jawaban berikutnya yaitu Post Test Modul 4.
Agar Ibu/Bapak bisa menyelsaikan Modul 4 yang harus dilakukan yaitu menjawab pertanyaan pada Latihan Pemahaman serta mengisi Cerita Reflektif pada setiap materi.
Berikut GSN bagikan Contoh Jawaban Modul 4: Mendidik dan Melatih Kecerdasan Budi Pekerti, Contoh Jawaban Latihan Pemahaman serta mengisi Cerita Reflektif.
Baca Juga :
A. Materi Mendidik dan Melatih Kecerdasan Budi Pekerti
1. Pernyataan yang salah tentang budi pekerti adalah...
A. Budi pekerti merupakan kodrat manusia.
B. Budi pekerti merupakan bulatnya jiwa manusia hasil bersatunya pikiran, perasaan dan kehendak.
C. Budi pekerti merupakan perpaduan cipta, rasa dan menghasilkan karya.
D. Budi pekerti atau watak hanya dibentuk di sekolah
2. Ki Hadjar Dewantara tidak serta merta percaya dengan dua teori pendidikan yang berkembang pada saat itu, sehingga Ia mengintegrasikan dua teori tersebut menjadi teori konvergensi. Kedua teori tersebut adalah ...
A. Teori positif dan teori negatif
B. Teori tabula rasa dan teori negatif
C. Teori medan dan teori tabula rasa
D. Teori gestalt dan teori tabula rasa
B. Cerita Reflektif : Bagaimana cara Anda menumbuhkan dan melatih budi pekerti murid selama ini?
Jawaban : Sebelum masuk ke dalam sekolah, pada pintu gerbang siswa dibiasakan untuk menyapa, memberi salam, bersikap sopan, dan santun. Kemudian siswa juga dibiasakan untuk memarkirkan sepeda sesuai dengan tempatnya. Pada awal pembelajaran siswa dibiasakan untuk berdoa mengingat kepada sang Pencipta dan bersyukur atas kesempatan belajar pada hari ini. Pada pembahasan materi pembelajaran kita membiasanya siswa untuk menyapa guru dan teman, membiasakan siswa untuk meminta ijin jika ingin menggunakan barang orang lain, meminta maaf jika melakukan kesalahan, dan berterima kasih atas bantuan yang diberikan teman atau orang lain, serta pada akhir pembelajaran dibiasakan untuk mengucap salam perpisahan.
Demikian informasi tentang Modul 4: Mendidik dan Melatih Kecerdasan Budi Pekerti, Jawaban Latihan Pemahaman dan jangan lupa bagikan informasi ini ke teman-teman, saudara atau rekan guru semua, semoga bermanfaat.
Pencarian yang banyak dicari:
- jawaban latihan
- kunci jawaban latihan pemahaman
- modul 1 mengenali & memahami diri sebagai pendidik
- jawaban cerita reflektif
- pelatihan mandiri topik merdeka belajar
- implementasi kurikulum merdeka
- mengenali diri & perannya sebagai pendidik
- apa peran saya sebagai guru
- ingin menjadi guru seperti apa saya
- jawaban post test modul 1
- jawaban post test modul 2
- jawaban post test modul 3
- jawaban post test modul 4
Baca Artikel Menarik lainnya di Google News GARUTSELATAN.NET