• Jelajahi

    Copyright © 2019- Garut Selatan Net Media
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan Header

    Waspada Jawa Barat Akan Ditimpa Cuaca Buruk Sampai Akhir Februari 2022

    Garsel Net
    Editor: Garutselatan.Net
    Iklan
    Baca Juga
    Waspada Jawa Barat Akan Ditimpa Cuaca Buruk Sampai Akhir Februari 2022 - Potensi cuaca ekstrem di sejumlah kawasan di Jawa Barat diprediksi bakal berlangsung selama pertengahan hingga akhir Februari 2022. Semua daerah rawan bencana sudah mendapat peringatan dini untuk meminimalkan potensi banyak warga terdampak bencana.


    Ilustrasi Cuaca Buruk



    Jabar menjadi daerah rawan bencana alam di Indonesia. Pada 2021, dari 2.468 kejadian, 1.387 kejadian adalah bencana longsor, puting beliung (676), dan banjir (335). Di tahun tersebut, 812.379 warga terdampak. Sebanyak 63 orang di antaranya meninggal dunia.


    Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan kondisi cuaca di sebagian wilayah Jakarta, Senin (21/2/2022) pagi cerah berawan. Siang hari hujan intensitas ringan hingga sedang turun di sejumlah titik Ibu Kota.



    Sore harinya, BMKG juga memperingatkan adanya potensi hujan diselingi petir dan angin kencang yang terjadi hingga malam nanti di Jakarta Selatan Jawa Barat dan Jakarta Barat,.



    "Waspada potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang di wilayah Jaksel dan Jaktim Jabar pada sore hingga menjelang malam hari," ungkap peringatan dini cuaca hari ini, Sabtu.



    Sementara itu, kota penyangga Jakarta yaitu Bekasi, Depok, dan Kota Bogor, Jawa Barat, siang hari  diperkirakan bakal hujan petir. Malam harinya, cuaca berawan menyelimuti ketiga kota berikut wilayah Tangerang.



    "Waspada potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang pada pagi menjelang siang hingga malam hari di Kab dan Kota Bogor, Kota Depok, Kab dan Kota Bekasi, Kab Karawang, Kab Purwakarta, Kab Subang, Kab Indramayu, Kab dan Kota Cirebon, Kab Kuningan, Kab Majalengka, Kab Sumedang, Kab dan Kota Bandung, Kab Bandung Barat, Kota Cimahi, Kab dan Kota Sukabumi," jelas BMKG.



    Paling Banyak Dicari:


    • penyebab suhu udara dingin hari ini
    • penyebab cuaca dingin hari ini 2022
    • fenomena cuaca dingin hari ini
    • cuaca lokasi saya bmkg hari ini
    • prediksi bmkg gempa hari ini
    • penyebab suhu panas hari ini
    • data curah hujan bmkg 2022
    • prediksi bmkg 2022


    Baca Artikel Menarik lainnya di Google News GARUTSELATAN.NET

    Komentar

    Tampilkan

    Terkini