• Jelajahi

    Copyright © 2019- Garut Selatan Net Media
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan Header

    Panduan Registrasi dan Verifikasi Data Siswa LTMPT Tahun 2022

    Editor: Garutselatan.Net
    Iklan
    Baca Juga

    Panduan Registrasi dan Verifikasi Data Siswa LTMPT Tahun 2022 -Alur Registrasi Akun LTMPT dan Verifikasi & Validasi Data untuk Siswa MA/MA/SMK

        Registrasi Akun Siswa


    1. Jika siswa belum memiliki Akun LTMPT Tahun 2002, buka laman https://portal.ltmpt.ac.id dan klik tombol Daftar.

     

    Panduan Registrasi dan Verifikasi Data Siswa LTMPT Tahun 2022


    2. Klik tombol Daftar pada bagian Siswa.


    3.  Masukkan NISN, NPSN, dan tanggal lahir. Kemudian, tekan tombol Selanjutnya.

     

    Panduan Registrasi dan Verifikasi Data Siswa LTMPT Tahun 2022


    4. Masukkan e-mail aktif yang biasa digunakan dan juga masukkan password untuk akun LTMPT yang diinginkan

     

    Panduan Registrasi dan Verifikasi Data Siswa LTMPT Tahun 2022



    5. Setelah klik tombol daftar, akan muncul notifikasi aktivasi akun seperti berikut.

     

    Panduan Registrasi dan Verifikasi Data Siswa LTMPT Tahun 2022


    6. Buka inbox/spam e-mail Anda. Lakukan aktivasi akun.

     

    Panduan Registrasi dan Verifikasi Data Siswa LTMPT Tahun 2022


    7. Setelah akun aktif lakukan login ke laman https://portal.ltmpt.ac.id

       

     Lupa Password Akun Siswa

    1. Jika siswa lupa password akun LTMPT, buka laman https://portal.ltmpt.ac.id dan pilih tombol Masuk.
    2. Setelah laman login muncul, klik tautan Lupa kata sandi atau Forgot password.
    3. Masukkan e-mail akun LTMPT yang telah didaftarkan sebelumnya.
    4. Jika akun yang dimasukkan sudah terdaftar, maka akan muncul notifikasi pengiriman email reset password.
    5. Buka inbox/spam folder dalam email Anda dan klik tombol Reset Password.
    6. Masukkan password baru dan lakukan konfirmasi password baru Anda.
    7. Setelah memasukkan password baru, maka akan muncul notifikasi sukses dan Anda dapat melakukan login kembali di Portal LTMPT.


    •  Verifikasi Data Siswa


    1. Login ke laman https://portal.ltmpt.ac.id menggunakan email dan password yang telah didaftarkan sebelumnya.
    2. Pilih menu Verifikasi Siswa di Dashboard Portal LTMPT
    3. Pada halaman verifikasi dan validasi data siswa, periksa data Anda dengan seksama. Isi kolom NIK, agama, alamat, nomor telepon, dan yang masih kosong. Apabila ada kesalahan data, lakukan perubahan melalui sekolah Anda. Kemudian tekan tombol Perbarui Data.
    4. Tekan tombol Selanjutnya untuk berpindah ke halaman Unggah Pasfoto. Unggah pasfoto terbaru Anda sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
    5. Tekan tombol Selanjutnya untuk berpindah ke halaman Penyesuaian Pasfoto. Lakukan penyesuaian pasfoto sehingga bagian wajah terlihat dengan jelas.
    6. Tekan tombol Selanjutnya untuk berpindah ke halaman konfirmasi data.
    7. Pastikan data Anda sudah benar. Jika sudah yakin, centang pernyataan dan tekan tombol Simpan permanen.
    8. Jika sudah melakukan simpan permanen, maka data Anda tidak dapat diubah kembali. Kemudian unduh data dengan mengklik tombol Unduh Bukti Permanen berwarna merah.
    9. Simpan bukti permanen data di tempat yang aman dan jangan sampai hilang.


     

    Untuk file lengkap tentang Panduan Registrasi dan Verifikasi Data Siswa LTMPT Tahun 2022 bisa -- DOWNLOAD DISINI --

     

    Baca Juga ;
  • Surat Edaran Pembaharuan Data Insentif Tahun 2021
  • Daftar Nama - Nama Yang Perlu Perbaikan Di SIMPATIKA Untuk Insentif 
  • Pemberitahuan Prosedur Pencairan Bantuan BOP Pendidikan Pesantren  Tahun 2021
  • Surat Edaran Pemberitahuan Hasil AKMI 2021 
  • Data Pendidikan Islam dengan Data Induk Kependudukan Kemendagri Di Integrasikan
  • Surat Edaran Hasil Perpanjangan Akreditasi Sekolah / Madrasah
  • Data Informasi Analisa Kebutuhan Guru Madrasah Pada Menu Baru SIMPATIKA
  • Pengembalian BSU Doble Tetap Ada Proses Lanjutan
  • Surat Edaran Kepatuhan Kepesertaan BPJS Guru dan Tenaga Pendidik Formal Non Formal
  • Materi Jumpa Pers Penerimaan Mahasiswa Baru PTN 2022
  • Siaran Pers Penerimaan Mahasiswa Baru PTN Tahun 2022 Diawali Registrasi Akun LTMPT Bagi Sekolah
  • Panduan Penetapan Siswa Eligible Tahun 2022
  • Alur Registrasi dan Verifikasi Akun Sekolah Di LTMPT Tahun 2022
  • Presentasi Aplikasi PDSS Tahun 2022
  • Indeks Akurasi Data EMIS 4.0 Naik
  • Kehadiran EMIS 4.0 Optimis Tingkatkan Tata Kelola Data Pendidikan Kementerian Agama
  • Syarat dan Cara Daftar Jadi  Penerima Set Top Box Gratis dari Kominfo Tahun 2022
  • Destinasi Wisata Ala Eropa, Devoyage Bogor
  • Surat Edaran Perpanjangan Waktu Pelaporan Bantuan Kelompok Kerja Tahun 2021
  • Surat Edaran Rekrutmen Penulis Soal Asesmen Kompetensi Madrasah (AKMI) TAHUN 2022
  • Pemantauan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) Gunakan Teknologi Digital
  •  



    Baca Artikel Menarik lainnya di Google News GARUTSELATAN.NET

    Komentar

    Tampilkan

    Terkini