Kumpulan Modul PKB Pengawas Madrasah – Era revolusi industri 4.0 menuntut semua pemangku kepentingan pada madrasah untuk menyesuaikan mindset dan perangkat kerja pada setiap segi kehidupan termasuk dalam pengelolaan pendidikan madrasah.
Kumpulan Modul Pengembangan Keprofesian Berkelajutan (PKB) Pengawas Madrasah |
Kita ketahui dan sadari bersama bahwa perkembangan pendidikan madrasah perlu mengikuti perkembangan teknologi dan informasi.
Hal tersebut berimplikasi pada terjadinya kesenjangan yang melahirkan dua tantangan mendasar yang dihadapi oleh pendidikan madrasah secara simultan yaitu daya saing global dan pemerataan mutu pendidikan madrasah.
Dalam perspektif pendidikan madrasah kita sedang memperkuat posisi human capital sebagai mata rantai program prioritas Kementerian Agama termasuk peningkatan kualitas pengawasan oleh pengawas madrasah yang hal ini tentu saja harus memperhatikan antara kebijakan dengan implementasi.
Terkait dengan hal ini, pengawas madrasah harus mempu berpikir secara konsepsional sekaligus sebagai implementator yang visibel dan visioner.
Tujuan utamanya adalah membangun tata kelola dan budaya mutu di lingkungan madrasah melalui pengawasan pendidikan yang efektif, implementatif, dan mampu mengeskalasi daya saing pendidikan pada tataran makro.
Untuk mewujudkan mimpi besar di atas, maka Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia menyiapkan modul pengembangan keprofesian berkelanjutan (PKB) untuk meningkatkan kompetensi pengawas madrasah.
Pengelompokan Modul PKB Pengawas Madrasah
- Kesatu Paket modul PKB pengawas madrasah supervisi manajerial,
- Kedua Paket modul PKB pengawas madrasah supervisi akademik
- Ketiga Paket modul PKB pengawas madrasah evaluasi pendidikan
- Keempat Paket modul PKB pengawas madrasah penelitian dan pengembangan
Paket Modul PKB Pengawas Madrasah Supervisi Manajerial
- Metode dan Tehnik Supervisi Managerial
- Perencanaan Supervisi Managerial
- Pelaksanaan Supervisi Managerial
- Laporan dan Tindak lanjut Supervisi Managerial
Pelatihan Peningkatan Kompetensi Supervisi Akademik
- Perencanaan Supervisi Akademik
- Pelaksanaan Supervisi Akademik
- Laporan dan Tindak lanjut Supervisi Akademik
Pelatihan Peningkatan Kompetensi Evaluasi Pendidikan
- Kriteria dan Indikator Keberhasilan Pendidikan Pembelajaran/Bimbingan
- Pemantauan Pelaksanaan Pembelajaran dan Evaluasi Hasil Belajar Peserta Didik
- Pembinaan Guru dalam Pemanfaatan Hasil Penilaian
- Penilaian Kinerja Guru dan Penilaian Kinerja Kepala Madrasah
Pelatihan Peningkatan Kompetensi Penelitian dan Pengembangan
- Pengembangan profesi
- Karya Tulis Ilmiah
- Menerjemahkan/Menyadur
- Karya Inovatif
- Penyusunan RPA/RPM Bimlat Guru dan kepala Madrasah
Akhirnya diharapkan semoga modul ini memberikan nilai tambah dan manfaat bagi semua pihak yang terkait dalam pengelolaan pendidikan di tanah air.
Untuk file lengkap Kumpulan Modul PKB Pengawas Madrasah bisa —– DOWNLOAD DISINI —–
Baca Juga
- Kumpulan Contoh Soal-soal PAT/UKK Kelas 11 Tingkat SMA/MA Semua Mapel
- Kumpulan Soal PAS Jenjang MA Genap Tahun 2021
- Contoh SK Penetapan Kelulusan Peserta Didik Tahun Pelajaran 2020/2021
- Kumpulan Soal PAS Genap Jenjang MTs Tahun 2021
- Jadwal Pelaksanaan PPG Daljab Kemenag Mapel Umum
- Informasi Soal Formasi CPNS dan PPPK 2021Untuk Guru Agama
- Surat Edaran Uji Keterbacaan Instrumen AKMI
- Materi LPJ BOS RA/Madrasah Tahun 2021
- Mekanisme Pendataan Peserta Asesmen Nasional 2021
- Template Animasi Wisuda Menggunakan Power Point
- Kumpulan Template Sertifikat Dalam Bentuk Power Point Siap Edit
- Kumpulan Brosur PPDB Dalam Bentuk Power Point
- Buku Manual Aplikasi Pendataan Calon Peserta Asesmen Nasional Jenjang SMA/MA Tahun 2021
- Contoh Program Kerja PAS & PAT (Semester Ganjil/Genap) SD/MI, SMP/MTs, SMA/SMK
- Buku Manual Aplikasi Pendataan Calon Peserta Asesmen Nasional Jenjang SMP/MTs Tahun
- Mekanisme Data EMIS Untuk Mendukung Pendataan AN Tahun 2021
- Perkembangan Kasus Covid-19 di Kabupaten Garut s.d Senin, 07 Juni 2021
Baca Artikel Menarik lainnya di Google News GARUTSELATAN.NET