Buku Manual Aplikasi Pendataan Calon Peserta Asesmen Nasional (AN) jenjang SD/MI tahun 2021– jenjang SD Sederajat adalah sebuah sistem aplikasi untuk menangani pendataan siswa calon peserta AN tahun 2021.
Aplikasi ini dapat diakses secara daring, dengan alamat akses di https://biosd.kemdikbud.go.id.
Tujuan dibangunnya Sistem ini adalah agar diperoleh sebuah sistem informasi dalam bentuk digital/elektronik yang dapat merekam data, memproses data, pemutahiran data, sampai dengan mencetak data.
Buku Manual Aplikasi Pendataan Calon Peserta Asesmen Nasional Jenjang SD/MI Tahun 2021Buku Manual Aplikasi Pendataan Calon Peserta Asesmen Nasional Jenjang SD/MI Tahun 2021
Dengan adanya sistem ini, akan memudahkan proses pengelolaan data dan meminimalisasi redudansi data serta kesalahan yang disebabkan oleh manusia (human error). Yang juga tak kalah penting adalah untuk mendapatkan data secara cepat, tepat, dan ter-update.
Alur Proses Pendataan Calon Peserta AN tahun 2021 secara garis besar adalah sebagai berikut :
- Pengelolan data Satuan Pendidikan.
- Menambahkan Calon Peserta AN dengan Cara Impor Data dari Server Integrasi yang berbasis data DAPODIK/EMIS.
- Melakukan proses Generate Sampling Calon Peserta AN.
- Melakukan proses Cetak DNS (Data Nominasi Sementara) Calon Peserta AN.
- Melakukan proses Generate Nomor Peserta Calon Peserta AN.
- Melakukan proses Cetak DNT (Data Nominasi Tetap) Calon Peserta AN.
Untuk memudahkan pengelolaan data, Aplikasi Pendataan Calon Peserta AN tahun 2021 dilakukan secara berjenjang, dibagi menjadi 3 Kategori pengguna yaitu :
- Pengguna Satuan Pendidikan adalah Pengguna yang diberikan hak untuk mengelola data Satuan Pendidikan dan Calon Peserta AN tahun 2021 di masing-masing Satuan Pendidikan-nya.
- Pengguna Kota/Kabupaten adalah Pengguna yang diberikan hak untuk mengelola data Satuan Pendidikan serta Calon Peserta AN tahun 2021 di masing-masing Kota/Kabupaten.
- Pengguna Provinsi adalah Pengguna yang diberikan hak untuk mengelola data Satuan Pendidikan dan Calon Peserta AN tahun 2021 di masing-masing provinsi.
Untuk Buku Manual Aplikasi Pendataan Calon Peserta Asesmen Nasional Jenjang SD/MI Tahun 2021 bisa — DOWNLOAD DISINI —
Baca Juga
- Kumpulan Contoh Soal-soal PAT/UKK Kelas 11 Tingkat SMA/MA Semua Mapel
- Kumpulan Soal PAS Jenjang MA Genap Tahun 2021
- Contoh SK Penetapan Kelulusan Peserta Didik Tahun Pelajaran 2020/2021
- Kumpulan Soal PAS Genap Jenjang MTs Tahun 2021
- Jadwal Pelaksanaan PPG Daljab Kemenag Mapel Umum
- Informasi Soal Formasi CPNS dan PPPK 2021Untuk Guru Agama
- Surat Edaran Uji Keterbacaan Instrumen AKMI
- Materi LPJ BOS RA/Madrasah Tahun 2021
- Mekanisme Pendataan Peserta Asesmen Nasional 2021
- Template Animasi Wisuda Menggunakan Power Point
- Kumpulan Template Sertifikat Dalam Bentuk Power Point Siap Edit
- Kumpulan Brosur PPDB Dalam Bentuk Power Point
- Buku Manual Aplikasi Pendataan Calon Peserta Asesmen Nasional Jenjang SMA/MA Tahun 2021
- Contoh Program Kerja PAS & PAT (Semester Ganjil/Genap) SD/MI, SMP/MTs, SMA/SMK
- Buku Manual Aplikasi Pendataan Calon Peserta Asesmen Nasional Jenjang SMP/MTs Tahun
- Mekanisme Data EMIS Untuk Mendukung Pendataan AN Tahun 2021
- Perkembangan Kasus Covid-19 di Kabupaten Garut s.d Senin, 07 Juni 2021
- Kumpulan Modul PKB Pengawas Madrasah
- Kumpulan Modul PKB Kepala Madrasah
- Kumpulan Modul PKB Guru MI/MTs dan MA
- Kemenag Perjuangkan Nasib GBPNS
- Daftar Penerima Bantuan Kelompok Kerja Guru dan Tenaga Kependidikan RA/Madrasah tahun 2021
- Seleksi Fasilitator TIP dan TIK Pada Kegiatan Bimtek EDM dan E-Rkam
- Kumpulan File Pendalaman AKM
- Surat Edaran Aplikasi Rapot Digital Madrasah (RDM
- Juknis KSM (Kompetisi Sains Madrasah) Tahun 2021
- Juknis Madrasah Young Researchers Supercamp (MYRES) Tahun 2021
- 100 Kata-Kata Hikmah Dalam Bahasa Arab
- 400 Nama Islami dan Artinya
- Seruan Brigjen TNI (Purn) dr. Mardjo Subiandono Agar Warga Bangun Optimisme Hadapi Covid 19
- Juknis Pendataan Calon Peserta Asesmen Nasional Tahun 2021
- Template Excel Aplikasi Rapot Digital Madrasah (RDM)
- Aplikasi Rapot Excel Untuk MI, MTs dan MA
Baca Artikel Menarik lainnya di Google News GARUTSELATAN.NET